Catatan tentang Klasifikasi Hipertiroid

Catatan tentang Klasifikasi Hipertiroid

Berikut adalah gambar yang merupakan sedikit catatan tentang klasifikasi hipertiroid. Tergantung klasifikasinya berdasarkan apa, hipertiroid dapat diklasifikan menjadi hipertiroid klinis – subklinis dan primer – sekunder.

Semoga dengan catatan ini, membuat teman sejawat semua ga bimbang lagi dalam klasifikasi hipertiroid yang ditemukan.

Alexander Kam

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *